ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PD. “AGRO SELAPARANG” LOMBOK TIMUR

https://doi.org/10.53952/jir.v3i1.233

Authors

  • MUHAMAD KARYADI

Keywords:

Rasio Likuiditas, Rasio Profitabilitas, Rasio Solvabilitas

Abstract

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini berbentuk Deskriftif. Data
yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yaitu data yang berupa
angka-angka yang termuat dalam laporan keuangan PD. AGRO SELAPARANG
tahun 2013 dan 2014 serta data-data lain yang berhubungan dengan masalah
penelitian. Dan data kualitatif yaitu data yang diperoleh dari hasil wawancara
dengan pihak-pihak yang terkait, baik dari pihak Agro maupun pihak lain yang
dinggap kompeten dalam memberikan informasi yang dibutuhkan dalam penelitian
ini. Hasil penelitian ini menunjukkan kinerja keuangan pada PD. AGRO
SELAPARANG tahun 2013 dan 2014 adalah mulai meningkat, untuk rasio
likuiditasnya PD. AGRO SELAPARANG mampu memenuhi kewajiban jangka
pendek saat jatuh tempo. Hal ini terlihat dari dari perhitungan Current Ratio pada
tahun 2014 sebesar 60,98% sedangkan pada tahun 2013 sebesar 38,42%. Untuk
rasio profitabilitasnya PD. AGRO SELAPARANG mampu menghasilkan laba, hal
ini terlihat dari perhitungan Net Profit Margin pada tahun 2014 sebesar 3,03%
sedangkan pada tahun 2013 perusahaan mengalami kerugian sebesar (1,52%).
Kemudian untuk rasio solvabilitasnya PD. AGRO SELAPARANG mampu
memenuhi semua hutangnya baik hutang jangka pendek maupun hutang jangka
panjang. Hal ini terlihat dari perhitungan TDtTAR pada tahun 2014 sebesar
49,16% sedangkan pada tahun 2013 sebesar 46,39%.
Kata Kunci: Rasio Likuiditas, Rasio Profitabilitas, Rasio Solvabilitas

This type of research used in this study is descriptive. The data used in this
research is quantitative data that is data of the numbers contained in the financial
statements PD. AGRO Selaparang in 2013 and 2014 as well as other data related
to the research problem. And qualitative data is data obtained from interviews with
the parties involved, both the Agro and other parties is deemed competent in
providing the information required in this study. Results of this study indicate
financial performance in PD. AGRO Selaparang in 2013 and 2014 began to
increase, for the liquidity ratio of PD. AGRO Selaparang able to meet short-term
obligations as they mature. This is evident from the calculation of Current Ratio in
2014 amounted to 60.98%, while in 2013 amounted to 38.42%. For PD profitability
ratio. AGRO Selaparang able to generate profit, it is seen from the calculation of
net profit margin in 2014 amounted to 3.03%, while in 2013 the company suffered
a loss of (1.52%). Then for the solvency ratio of PD. AGRO Selaparang better able
to meet all its debt short-term debt and long-term debt. This is evident from the
calculation TDtTAR in 2014 amounted to 49.16%, while in 2013 amounted to
46.39%.
Keywords: Liquidity Ratios, Profitability Ratios, Solvency Ratios

Downloads

Download data is not yet available.

Published

03/07/2020

How to Cite

MUHAMAD KARYADI. (2020). ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PD. “AGRO SELAPARANG” LOMBOK TIMUR. Journal Ilmiah Rinjani : Media Informasi Ilmiah Universitas Gunung Rinjani, 3(1), 59–68. https://doi.org/10.53952/jir.v3i1.233

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.